Masih Bingung Perbedaan Mirroring, Mirorlink, Miracast Bahkan Airplay Baca Ini

.

MirrorLink sendiri beberapa tahun belakangan ini sudah tidak terlalu banyak digunakan karena kalah pamor dari fitur Apple Carplay dan fitur Android Auto.

Fitur ini memungkinkan tampilan layar yang sama dengan perangkat Smartphone yang digunakan, akan tetapi bagaimana dengan mobil yang belum memiliki fitur dan fungsi Mirroring ini.

Perbedaan Mirroring Mirorlink Miracast Bahkan Airplay

Pengendara bisa menggunakan ACAST Smartphone mirroring Box milik Asuka Car TV yang dapat menghadirkan On-Line Entertaintment di dalam mobil. Acast memungkinkan pengendara yang sudah memiliki headunit layar dan belum memiliki fungsi Mirroring, tetap bisa menikmati fungsi tersebut.

Acast hanya perlu disambungkan ke sambungan HDMI atau AV Input HDMI, maka Smartphone Mirroring langsung tersambung secara Wireless atau Nirkabel, baik Smartphone berbasis iOS ataupun Android.

“A-Cast Smartphone Mirroring Box ini menjawab kebutuhan orang untuk tidak memegang handphone saat berkendara dan disaat yang bersamaan mereka butuh untuk melihat layar handphone. Contoh Google Maps, kalau kita tidak ada phone holder, kita harus memegang handphone untuk melihatnya” ujar Albert Lim selaku Marketing Manager Asuka Car TV.

“Dengan A-Cast kita hanya perlu melihat head unit sementara berkendara. Kelebihan Acast lainnya adalah koneksinya juga sangat Stabil dan koneksi Mirroring Acast ini sudah tidak menggunakan kabel melainkan menggunakan wifi” tambah Albert Lim.

Acast Smartphone Mirroring Box memang memiliki segudang kelebihan dan keunikan dibanding perangkat Mirroring lainnya yang ada di pasaran.

  • Pertama, Smartphone Connectivity yang ditawarkan Acast sudah Wireless

  • Lalu, Acast juga sudah di-design khusus untuk penggunaan di otomotif, karena di mobil memiliki kondisi dan medan yang ekstrim, suhu lebih panas dan kelistrikan tidak stabil, serta selalu dalam keadaan bergerak. Maka dari itu Acast lebih tahan lama dan sambungannya lebih stabil.

  • Selain dari itu, Acast memiliki HDMI & RCA Output, sehingga memungkinkan Acast untuk disambung ke hampir semua perangkat display.

  • Dan salah satu yang paling canggih, adalah kemampuan Acast untuk selalu update secara Over The Air (OTA). Jadi apabila Smartphone kita melakukan update software, Acast akan terus mengikuti perkembangan tersebut dan ikut memperbarui software sehingga tetap compatible.

.

Lanjut Halaman 3


Komentar pembaca