Site icon LensaUtama

TAF Bekerja sama Dengan Daihatsu Finance Tawarkan Program Menarik Dalam Acara Balad 2018

BandungPT Toyota Astra Financial Services (TAF), Bandung Lautan Daihatsu 2018 acara yang di adakan oleh Astra Daihatsu Motor (ADM) adalah program apresiasi yang diperuntukan untuk Customer Daihatsu, acara yang berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Bandung.

BALAD 2018 menjadi terasa istimewa, karena menjadi ajang silaturahmi pemilik lebih dari 5.000 mobil Daihatsu yang mendaftar acara ini, baik dari komunitas maupun umum, dari semua tipe.

“Penjualan kita sangat posistif dan masih bisa bertahan hingga 2018 dikarenakan produk kita ini masih menjadi primadona masyarakat Indonesia, dan untuk acara ini Daihatsu Finance menjadi sponsor utama Bandung Lautan Daihatsu” Ujar Reynatta Ludy Adha, Public Relation PT Astra Financial Service

Reynatta Ludy Adha menambahkan, event ini baru pertama kali di adakan dan atusiasnya sanagat positif dan even ini satu hari penuh, kita menargetkan penjualan 20 unit pad event ini dan pada hari ini sudah terjual 10 unit,”

Baca Juga : PT Toyota Astra Financial Services (TAF)

Banyak kegiatan di acara yang digelar selama sehari penuh ini, salah satunya Toyota Astra Financial Service (TAF) yang bekerja sama dengan Daihatsu Finance menawarkan program menarik selama acara berlangsung.

Selain DP ringan, konsumen yang telah melakukan SPK valid juga berhak mendapatkan bonus berupa voucher belanja Rp 500 ribu dan tumbler.

Exit mobile version